Korban tewas akibat gempa bumi berkekuatan magnitudo 7,8 yang mengguncang Turki dan Suriah bertambah. Dilaporkan korban jiwa telah melampaui 21.000 orang.
Dua retakan besar di kerak Bumi terbuka di dekat perbatasan Turki-Suriah, setelah dua gempa kuat mengguncang wilayah itu pada Senin (6 Februari) waktu setempat.
Bantuan tahap kedua yakni tim dan logistik medis akan dikirimkan pada Senin (13/2) mendatang. Dia menyebut besok lusa ada 105 personel medis yang berangkat.
Proses evakuasi korban gempa Turki-Suriah bukan berarti tanpa bahaya. Seperti yang terjadi di Hatay, Turki, material reruntuhan jatuh dan menghujani tim SAR.
Gempa mengguncang Turki. Imbasnya banyak bangunan termasuk rumah-rumah milik warga rusak. Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan bakal menyewa rumah dan hotel.