Rafael Alun divonis 14 tahun penjara usai dinyatakan bersalah menerima gratifikasi dan melakukan TPPU. Menkumham Yasonna menyerahkan putusan itu ke pengadilan.
Sebanyak 93 pegawai KPK diduga terlibat pungli Rutan KPK. Peneliti Pukat UGM, Zaenur Rohman, sindir pimpinan KPK tak tunjukkan integritas dan diikuti bawahan.
Jaksa menghadirkan mantan Menteri Sosial (Mensos) Juliari P Batubara sebagai saksi kasus dugaan korupsi bantuan sosial beras (BSB) di Kementerian Sosial.
Anies Baswedan menilai kegiatan politik seperti kampanye saat Pemilu menjadi salah satu pemicu korupsi karena negara tidak memberikan pendanaan yang cukup.