Nikita Mirzani akhirnya diperbolehkan pulang. Penahanan atas dirinya yang kini sudah berstatus tersangka dibatalkan oleh Polda Banten pada Jumat (22/7/2022).
Nikita Mirzani batal ditahan lantaran harus menjaga tiga anaknya. Saat penangkapan, anak bungsu Nikita juga tengah bersama dirinya. Adakah risiko trauma?