Pemerintah Indonesia larang impor daging babi dari Spanyol akibat wabah African Swine Fever. Barantin tingkatkan kewaspadaan untuk mencegah penyebaran penyakit.
Lonjakan kunjungan wisatawan mancanegara ke Indonesia mencapai 13,98 juta pada 2025, tertinggi dalam enam tahun. Malaysia dan Australia jadi penyumbang utama.