Kebakaran terjadi di Cilendek, Bogor Barat, Kota Bogor. Kebakaran diduga berawal dari pembakaran sampah dan menyambar ke tumpukan rongsokan di kolong jembatan.
Asap tebal muncul dari salah satu restoran yang terletak di Mal Grand Indonesia (GI), Jakarta Pusat. Pengunjung pun diminta menunggu di luar gedung GI.