detikNews
Suasana Teduh Salat Subuh di Masjid Nabawi
Udara dingin menusuk tulang menyelimuti Kota Madinah, Arab Saudi. Hal ini tak menghalangi ribuan anggota jemaah untuk menunaikan salat Subuh di Masjid Nabawi.
5 jam yang lalu







































