Erick Thohir dilantik sebagai Menpora, menggantikan Dito Ariotedjo, sambil tetap menjabat sebagai Ketum PSSI. Begini komentar Presiden FIFA Giani Infantino.
Sejumlah mantan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) menghadiri acara serah terima jabatan (Sertijab) Menpora dari Dito Ariotedjo kepada Erick Thohir.