Pesawat SAM Air dengan nomor penerbangan PK-SMW rute Bandara Elelim ke Poik, Kabupaten Yalimo, Papua Pegunungan, jatuh di hutan Papua. Begini penampakannya.
Pesawat SAM Air rute penerbangan Bandara Elelim ke Poik, Kabupaten Yalimo, Papua Pegunungan, dipastikan jatuh di hutan Papua. Evakuasi bakal dilakukan besok.
Pesawat Semuwa Aviasi Mandiri (SAM) Air dengan nomor penerbangan PK-SMW dilaporkan hilang kontak di hutan Papua. Pesawat lepas landas pada pukul 10.53 WIT.
Tim SAR telah menemukan lokasi pesawat SAM Air yang hilang kontak dsaat terbang dari Bandara Elelim ke Lapangan Terbang Poik, Yalimo, Papua Pegunungan.
Pesawat Semuwa Aviasi Mandiri (SAM) Air hilang kontak di Yailimo, Papua Pegunungan dan belum ditemukan. Tim SAR kini mengerahkan helikopter melakukan pencarian.