David De Gea bermain bagus saat membantu Manchester United melewati Brighton & Hove Albion di Piala FA. Penyelamatannya membuat Erik ten Hag terkesima.
Manchester United menghadapi Tottenham dalam lanjutan Liga Inggris. Manajer Setan Merah, Erik ten Hag sudah menyiapkan rencana untuk hentikan Harry Kane.