Timnas Indonesia U-19 menghajar Timor Leste dengan skor 4-0 di laga Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2023. Pelatih Gopal mengakui kualitas permainan Indonesia
Pelatih Timor Leste, Gopalkrishnan A S Ramasamy menginstruksikan pemainnya tak terbawa emosi saat melawan Indonesia. Karena dengan begitu permainan akan bagus.
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong menargetkan kemenangan dari Timor Leste, dalam Kualifikasi Piala Asia U-20 2023. Ia mengimbau tim tak meremehkan lawan.