Pasar Modern (Pasmod) BSD banyak dikunjungi oleh mereka yang mau belanja kebutuhan pokok. Jika sudah puas belanja, bisa mampir menyantap 5 bakmi enak ini.
Di Pasmod BSD, ada kuliner nasi gudeg dan liwet yang sayang dilewatkan. Sudah dijual 23 tahun, rumah makan Jawa ini masih mempertahankan rasa dan kualitasnya.
Bule yang tinggal di Bali satu ini makan seharian di Bali, mulai dari sarapan hingga makan malam. Ia mengaku bisa makan murah hanya menghabiskan Rp 67.000.
Restoran keluarga bisa mudah ditemui di kawasan BSD Serpong. Seperti yang dihadirkan oleh Gado Gado Mak Gobang satu ini. Bisa cicip nasi empal enak lho!