TKN Prabowo-Gibran menyebut ada partai politik yang ingin bergabung dengan koalisi. Itu jadi sinyal bahwa parpol di luar kubu paslon 02 mulai menyerah.
TKN mengungkap adanya pimpinan partai politik yang ingin bergabung dengan koalisi Prabowo-Gibran seusai Pemilu 2024. NasDem menyebut masih terlalu pagi.
Direktur Eksekutif Parameter Politik Indonesia (PPI), Adi Prayitno, menilai pernyataan itu sebagai sinyal ada yang telah 'lempar handuk'. Apa maksudnya?
Adi Prayitno menganalisis parpol pendukung capres nomor urut 1 dan nomor urut 3 yang kemungkinan bisa merapat ke barisan koalisi pemerintahan Prabowo-Gibran.
Paslon nomor urut 2, Prabowo-Gibran unggul versi penghitungan cepat atau quick count dan real count terkini KPU RI. Pembahasan soal calon menteri mulai mencuat.
Adi Prayitno bicara peluang AHY mendapat kursi menteri jika Prabowo jadi presiden. Adi yakin AHY menjadi menteri, terlebih setelah ada pertemuan di Pacitan.