Lagi dan lagi, Ketum Partai NasDem Surya Paloh tidak diundang dalam pertemuan parpol koalisi pemerintahan Presiden Jokowi. 2 kali sudah ini terjadi pada Paloh.
Habiburokhman menilai tidak diundangnya NasDem oleh Jokowi dalam pertemuan partai koalisi tak perlu menjadi soal. Dia pun meminta NasDem untuk tidak baper.