Martabak di Medan ini unik karena dimasak di piring kaleng pakai sumber api arang. Sudah ada sejak 1974, kuliner bernama Martabak Piring Murni ini layak dicoba.
SIAL Interfood yang ke-24 kembali digelar di Indoensia. Pameran industri makanan internasional ini diisi banyak makanan sampai cooking demo dari chef terkenal.
Polres Bogor beserta jajaran menanam 10 ribu pohon di wilayah Kabupaten Bogor, Jabar. Program itu berdasarkan arahan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.