Beberapa kampus seperti IPB, Unair, dan sebagainya berencana melakukan kuliah tatap muka. Ada juga kabar lain dari UGM, UI, ITB, berikut penjelasannya.
Sidoarjo telah menggelar sekolah tatap muka untuk SMA/SMK. Meski ada sekolah yang siswanya baru sepertiga divaksin, namun sekolah tatap muka tetap digelar.
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Jakarta turut berpartisipasi aktif membangun peradaban dan mencerdaskan kehidupan bangsa dan negara.
PT Surabaya Industrial Estate Rungkut (SIER) kembali menggelar donor darah dan donor plasma konvalesen. Donor plasma konvalesen pernah digelar Februari lalu.
Disdik DKI Jakarta mengakui sejumlah orang tua enggan mengizinkan anaknya melaksanakan pembelajaran tatap muka secara terbatas di masa pandemi COVID-19.
Wagub Jatim Emil Dardak memastikan belajar tatap muka terbatas di Lamongan berjalan baik. Sarana dan prasarana dalam pelaksanaan belajar tatap muka juga memadai