Calon Presiden nomor urut 1, Anies Baswedan, telah menerima 13 pakta integritas Ijtima Ulama. Anies mengatakan akan mereview pakta integritas tersebut.
UU Pesisir hadir sebagai respons terhadap pemanfaatan sumber daya alam pada ruang laut yang makin negatif terhadap lingkungan, khususnya ekosistem pesisir.
Seluruh rangkaian peristiwa akibat dari putusan No. 90/ 2023 tersebut layak dijadikan sebagai sarana evaluasi terhadap kekuasaan Mahkamah Konstitusi saat ini.
Ketua MKMK, Jimly Asshiddiqie mengatakan jika ketentuan batas usia itu kembali diubah MK, maka putusannya akan berlaku untuk pemilihan umum (Pemilu) 2029.