Pemerintah menetapkan anggaran Rp17 triliun untuk membeli produk TIK dalam negeri. Hal ini dilakukan guna membasmi pemain yang mendukung kegiatan impor.
Dari 2.250 mahasiswa yang lulus dari program Bangkit 2021 besutan Google, lahir 15 kelompok dengan ide terbaik dan dapat pendanaan dari USD 5.000 dari Google.
THE Student merilis daftar beasiswa luar negeri untuk calon mahasiswa asal Indonesia. Berikut daftar beasiswa luar negeri di Amerika Serikat sampai Australia