Surat panggilan dari Bawaslu DKI Jakarta kepada Gibran beredar di media sosial. Surat tersebut disebut sebagai buntut Gibran membagikan susu di CFD Jakarta.
Seorang turis lagi-lagi jadi korban pencurian ladyboy. Kali ini seorang turis Tiongkok tak sadar kehilangan kalung saat setelah dipeluk seorang ladyboy.
Gregoria Mariska Tunjung takluk di tangan Chen Yu Fei. Gregoria mengaku banyak melakukan kesalahan sendiri yang berujung tersingkir di Malaysia Open 2024.
Sebanyak enam wakil Indonesia akan bertanding di babak 16 besar Malaysia Open 2024 hari ini, Kamis (11/1). Lawan-lawan berat menanti ganda campuran Indonesia.