Informasi lengkap jadwal integrasi Kereta Cepat Jakarta-Bandung Whoosh dan KA Feeder Bandung yang memuat waktu kedatangan, keberangkatan dan transfernya.
KCIC umumkan diskon tarif tiket Kereta Cepat Jakarta-Bandung Whoosh menjadi Rp 150 ribu. Harga promo berlaku selama 18 Oktober hingga 30 November 2023.
Layanan pembatalan tiket perjalanan Kereta Cepat Whoosh saat ini bisa dilakukan secara offline di loket Stasiun Kereta Cepat Halim, Padalarang, dan Tegalluar.