Bareskrim Polri akan melakukan gelar perkara terkait temuan kayu gelondongan di Garoga dan Anggoli Sumut. Gelar perkara akan dilakukan bersama Kejagung.
Dokter Priguna Anugerah Pratama akan menghadapi sidang putusan hari ini di PN Bandung. Ia dituntut 11 tahun penjara dan denda Rp 100 juta atas kasus pemerkosaan
Irene, korban KDRT suaminya AAS, kini ditetapkan sebagai tersangka kasu yang sama oleh Polrestabes Surabaya. Irene menilai penetapan itu sebagai kriminalisasi.
Kasus HIV/AIDS di Surabaya menurun, dengan 968 kasus hingga Oktober 2025. Dinkes mencatat 52,48% berasal dari luar kota. Edukasi-layanan kesehatan ditingkatkan.
Sejumlah kasus pembunuhan terjadi di Ciamis dalam setahun ini. Tiga di antaranya benar-benar menyita perhatian publik. Simak ulasan lengkapnya di sini.
Polisi Australia telah menjerat empat pria karena mendistribusikan gambar pelecehan seks anak bernuansa satanik kepada jaringan internasional yang lebih luas.