Tes corona tidak hanya dilakukan oleh mereka yang memiliki riwayat kontak dengan pasien positif. Mereka yang pulang dari luar negeri juga merasa perlu periksa.
Penanganan dan pencegahan virus Corona terus dilakukan. Namun juga tidak boleh lengah dengan penyakit lain yang disebabkan oleh virus, selain virus Corona.
ASN di Aceh diwajibkan masuk kerja pada Sabtu besok untuk menggantikan libur Idul Adha 1441 H. Pegawai dan tenaga kontrak yang membolos bakal dikenai sanksi.
Masih ada beberapa turis yang memilih untuk tetap tinggal di Bali meski ada Corona. Salah satunya turis Ukraina yang bilang Bali lebih bagus dari negaranya.
IDI menjawab penyataan musisi Jerinx SID yang meminta dirinya dites karena hasil tes swab-nya terkait Corona negatif meski telah bertemu dengan banyak orang.