Presiden Prabowo menggelar rapat khusus di Pangkalan Udara Halim sebelum terbang ke Sydney. Rapat membahas pengelolaan anggaran dan kerjasama internasional.
Sebanyak 106 sertifikat hak milik terancam dicabut karena beririsan dengan Taman Hutan Raya Ngurah Rai. DPRD Bali dan BPN akan evaluasi dan tindak lanjut.
Pemerintah Deli Serdang tingkatkan pelatihan keterampilan untuk SDM berdaya saing. Fokus pada pengelasan, listrik, dan operator alat berat untuk pasar global.
Di India aksi boikot terhadap Turki atas dukungannya pada Pakistan makin meluas. Aksi berdampak pada sektor pariwisata, perdagangan, pendidikan dan penerbangan.
Efisiensi di Manchester United turut 'korbankan' tim akademi. Para pemain mudanya terpaksa tidak bisa main di Old Trafford demi menghemat biaya operasional.
Ketidakpastian ekonomi dan tensi geopolitik dorong harga emas mencapai ATH. Diperkirakan harga emas global akan terus meningkat hingga Rp 2.300.000 per gram.