detikSulsel
Kronologi Kapal Phinisi Bawa 15 Turis Asing Terbakar Hebat di Raja Ampat
Kapal jenis Phinisi mengalami kebakaran hebat di Perairan Raja Ampat, Papua Barat Daya. Sebanyak 30 penumpang berhasil dievakuasi dalam kondisi selamat.
Jumat, 01 Des 2023 09:41 WIB