Politikus India, Nupur Sharma, mencabut ucapannya yang menghina Nabi Muhammad SAW. Pilihan itu diambilnya usai kecamaan dari seluruh dunia tertuju kepadanya.
Kuasa hukum Edy Mulyadi, Juju Purwantoro dan Herman Kadir datangi Bareskrim Mabes Polri guna dampingi Edy Mulyadi yang kembali diperiksa oleh penyidik.
Amran Sulaiman terpilih menjadi Ketua Umum IKA Unhas dalam Mubes 2022. Mantan Menteri Pertanian itu ingin memajukan Indonesia Timur lewat jaringan alumni Unhas.