Lubang misterius di Sungai Kaliasat Blitar disebut sinkhole. Lubang itu masih perlu kajian lebih lanjut untuk memahami kondisi tanah di bawah permukaan lubang.
Juru bicara Andi Sudirman Sulaiman memaparkan kinerja ASS di Selayar, termasuk pembangunan infrastruktur, bantuan air bersih, dan dukungan sektor pertanian.
Tim hukum Calon Gubernur Sumut nomor urut 1, Bobby Nasution, mencabut laporan pelemparan mobilnya usai debat. Dia berharap Pilkada berjalan damai dan sejuk.