Ada puluhan ribu penumpang kereta api yang menuju Kota Pahlawan di hari terakhir libur tahun baru. Baik melalui Stasiun Pasarturi, Wonokromo, maupun Gubeng.
Imbas kecelakaan KA Turangga dan Commuter Line, sejumlah perjalanan KA dari Daop 8 Surabaya terlambat. Normalisasi masih belum bisa dipastikan selesai malam ini
KRL Tanah Abang-Rangkasbitung sempat terhenti di Stasiun Pondok Ranji gara-gara tersangkut kawat spring bed. Namun kini sudah bisa melanjutkan perjalanan.
PT KAI Daop 5 Purwokerto mengalihkan delapan perjalanan kereta api yang melintas di jalur Kroya-Bandung imbas tabrakan kereta lokal dan KA Turangga di Bandung.
Empat ambulans didatangkan untuk evakuasi korban awal tabrakan KA Turanggal dan KA Lokal di Cicalengka, Bandung. Petugas juga masih berusaha evakuasi masinis.