Direktur Teknik PSSI Alexander Zwiers menyebut Nova Arianto sebagai sosok tepat melatih Timnas U-20 karena punya segala persyaratan untuk menangani tim muda.
Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) berhasil mengirimkan satu wakil ke turnamen sepakbola kelompok umur yang digelar PSSI, Indonesia Grassroot Championship 2024.
Luca Toni menilai Pep Guardiola telah 'merusak' sepak bola. Eks penyerang Timnas Italia itu menyebut penggunaan false nine ala Guardiola menyulitkan kariernya.
Raphinha buka-bukaan soal masalah mental yang dihadapinya sebagai pesepakbola. Pemain Barcelona itu menilai sepakbola dapat menghancurkan hidup seseorang.
AFC meminta pemerintah Malaysia untuk tak mencampuri masalah antara Federasi Sepakbola Malaysia (FAM) dengan FIFA. Intervensi pemerintah bisa berdampak fatal.
Polisi menangkap dua pelaku begal yang beraksi di Medan. Salah satu pelaku ditangkap saat nonton laga sepakbola antara Timnas Indonesia melawan Bahrain.