Industri otomotif RI berkembang dengan peresmian pabrik baru PT DCVMI. Pabrik ini akan memproduksi truk dan bus Mercedes-Benz untuk pasar domestik dan ekspor.
Warga di Makassar menutup Jalan Gatot Subroto Baru menuntut ganti rugi lahan Rp 12,5 miliar. Pemkot Makassar masih koordinasi dengan BPN untuk penyelesaian.