Presiden RI Prabowo Subianto menyebut penerima program Makan Bergizi Gratis (MBG) sudah mencapai 21 juta. Ia mengaku memantau perkembangannya setiap hari.
Laka tragis di Exit Tol Purwodadi, Pasuruan, truk menabrak kendaraan berhenti, dua pengendara motor tewas, enam lainnya luka-luka. Penyebab masih diselidiki.