detikKalimantan
Konser Berubah Jadi Musibah, 184 Orang Tewas Tertimpa Atap Ambruk
Ratusan orang berpesta di kelab malam Jet Set, Santo Domingo, Ibu Kota Dominika. Atap mendadak ambruk. Pesta berubah jadi kepanikan dan jerit tangis.
Jumat, 11 Apr 2025 09:46 WIB