Maria Grazia Chiuri ditunjuk sebagai CCO Fendi, kembali ke rumah mode yang membesarkan namanya. Koleksi perdananya akan tampil di Milan Fashion Week 2024.
Pemprov Bali rencanakan pembangunan tiga stasiun pengisian daya untuk bus listrik. Proyek ini mendukung kebijakan ramah lingkungan dan hibah dari Korsel.
KPK telah memeriksa warga Korea Selatan (Korsel) yang dirahasiakan identitasnya kasus dugaan korupsi terkait perizinan PT Cirebon Energi Prasarana PLTU 2.
Industri film Korea Selatan mengeluarkan biaya besar untuk produksi. Temukan 13 drama termahal, dari Moving hingga Moon Lovers, dan alasan di baliknya.
Menteri Kebudayaan Fadli Zon menyesalkan perusakan cagar budaya saat aksi massa. Ia mendorong aspirasi damai dan menekankan pentingnya pelestarian kebudayaan.
Gunung Kereumbi di Sumedang menyimpan mitos tentang kepulan asap yang dipercaya warga. Apabila muncul asap di gunung itu, maka musim hujan akan segera datang.