Sebuah truk tangki BBM terbakar setelah terguling di Cianjur, menghanguskan kendaraan dan pos polisi. Seorang pengendara sepeda motor mengalami luka bakar.
BYD Indonesia sedang menyelidiki insiden mobil listrik Seal yang mengeluarkan asap di Palmerah. Pihaknya memastikan akan melakukan pemeriksaan menyeluruh.
Samsung Electronics kembali menaikkan harga beberapa chip memorinya di tengah kelangkaan pasokan global yang dipicu ledakan pembangunan pusat data berbasis AI.
Dengan jet tempur F-15i, militer Israel dilaporkan menjatuhkan sekitar 80 bom bunker buster atau penghancur bunker di Beirut, membunuh pemimpin Hizbullah.
Pemerintah temukan paparan 875.000 kali lipat radiasi alamiah di salah satu titik di kawasan terpapar radiasi di Cikande. Harusnya berapa batas amannya?