detikJabar
Modus Doni Salmanan Terungkap hingga Pembunuhan Kader Demokrat
Sejumlah peristiwa menghiasi pemberitaan di Jawa Barat (Jabar) hari ini. Mulai dari jaksa yang mengungkap modus Doni Salmanan hingga pembunuhan kader Demokrat.
Selasa, 05 Jul 2022 22:30 WIB