Politisi PDIP Masinton Pasaribu protes keras kepada Ketua KPU karena pendaftarannya sebagai calon Bupati Tapanuli Tengah ditolak. Ia mendesak KPU untuk tegas.
Anggota Komisi II DPR RI Masinton Pasaribu menyampaikan protes kepada KPU RI saat rapat. Protes berkaitan dengan penolakan dirinya ketika daftar Pilbup Tapteng.