Everton menjalani laga yang penuh menguras energi dalam kemenangan melawan Manchester United. Pasukan David Moyes digempur siang-malam, namun tak runtuh juga.
Liverpool kalah lagi usai dipermalukan PSV Eindhoven di Liga Champions. Gelandang Liverpool Curtis Jones sampai kesulitan menggambarkan situasi Liverpool.
Manchester United keok 0-1 saat menjamu Everton dalam lanjutan Liga Inggris. Mirisnya, hasil pahit itu didapat MU saat tim tamu bermain dengan 10 pemain.
Antusiasme Bobotoh menjelang laga Persib Bandung vs Dewa United meningkat. 19 ribu tiket terjual dari 25 ribu yang disediakan. Jaga ketertiban di stadion!
Sumsel United gagal melanjutkan hasil positif usai takluk di kandang Persiraja dengan skor 3-1. Laskar Juarao masih bertahan di posisi ketiga dengan 17 poin.
Manchester City mengumumkan kedatangan Gianluigi Donnarumma, sehari setelah bursa transfer musim panas ditutup. Kiper 26 tahun itu digaet The Citizens dari PSG.