Bhayangkara Presisi Lampung akan menjamu Bali United pada pekan ke-12 Super League 2025/26. Pelatih Paul Munster memuji kualitas tim tamu jelang duel tersebut.
Kapolda Bali memimpin pelatihan Perwira Samapta untuk meningkatkan pelayanan publik di SPKT. Transformasi ini bertujuan tingkatkan kepercayaan masyarakat.