Jumlah korban tewas akibat serangan Israel terhadap warga sipil di dekat pusat distribusi bantuan kemanusiaan di Rafah, Gaza, bertambah menjadi 27 orang.
Kantor berita Palestina Shehab, sekitar pukul 11.30 WIB, Senin (13/10), melaporkan bahwa Hamas telah merilis nama-nama 20 sandera yang akan dibebaskan.
Militer Israel mengidentifikasi empat sandera yang dipulangkan oleh Hamas. Dua di antaranya adalah Guy Iluz dan Bipin Joshi, yang meninggal saat ditawan.
Departemen Luar Negeri AS memecat 1.350 pegawai, termasuk diplomat, di tengah krisis global. Senator Demokrat menyebut langkah ini berbahaya dan konyol.