Saksi mata mengenang ketegangan Jumat Kelabu 1997, saat kerusuhan besar terjadi di Banjarmasin. Trauma dan penjarahan menyisakan memori kelam bagi warga.
Aang Encis klarifikasi pengakuan kontroversialnya setelah istri dan anaknya tewas dalam banjir. Ia menceritakan kronologi kejadian yang menimpa keluarganya.