Penggeledahan dilakukan pada 5-12 Desember. Rinciannya 12 rumah di Pekanbaru, 3 rumah di Jaksel serta Kota Depok, dan 6 kantor di lingkungan Pemkot Pekanbaru.
Operasi Zebra Lodaya di Cirebon mulai 14 Oktober 2024, menargetkan pelanggar lalu lintas, penggunaan knalpot brong. Pengendara khawatir akan penindakan.
Pemerintah DKI Jakarta akan memberlakukan tilang uji emisi dengan tilang elektronik. Tilang uji emisi sempat digelar dua kali tapi batal dua kali juga.