detikTravel
Anomali Afsel Dilanda Badai Salju, Wisatawan Terdampar di Pom Bensin
Afrika Selatan dilanda hujan salju ekstrem, mengganggu transportasi. Dua orang dilaporkan meninggal akibat hipotermia, wisatawan terdampar di pom bensin.
Selasa, 24 Sep 2024 14:05 WIB