Putra Mahkota Kerajaan Yordania, Pangeran Hussein bin Abdullah II akan melangsungkan pernikahan. Pestanya disebut-sebut sangat mewah, namun menuai kontroversi.
Untuk merayakan penobatan Raja Charles III, banyak foodies yang membuat kreasi makanan unik. Makanannya membentuk potret Raja Charles III dari roti hingga sosis
Maestro Seni asal Palembang, Sumsel, Sahilin meninggal dunia, dini hari tadi. Sepak terjangnya di dunia seni musik tak diragukan lagi. Berikut rekam jejaknya.