Kecelakaan terjadi di Jalan Raya Ciawi-Sukabumi, Kota Bogor. Truk menabrak dua unit motor hingga mengakibatkan dua orang terluka dan satu orang meninggal dunia.
Jalan Ciledug Raya, Cipulir, Jakarta Selatan, tergenang banjir akibat hujan hari ini. Lalu lintas (lalin) kendaraan di sekitar lokasi pun macet cukup parah.