Mahkamah Konstitusi melarang wakil menteri rangkap jabatan, mengabulkan sebagian gugatan UU Kementerian. Pemerintah diberi waktu 2 tahun untuk penyesuaian.
Museum Istana Pasha yang hancur di Gaza mulai direstorasi. Bangunan ini masuk warisan budaya dari peninggalan dinasti Islam yang berkuasa pada Abad Pertengahan.
DPD Demokrat Riau menggelar Rakerda. Kegiatan tersebut dibuka langsung Sekjen DPP Demokrat Herman Khaeron dan dipimpin Ketua DPD Demokrat Riau Agung Nugroho.