Meningkatnya konflik Iran-Israel telah membuat perang di Jalur Gaza tidak lagi menjadi sorotan media. Namun, laporan terkini dari sana menimbulkan kehebohan.
Warga Gaza menghadapi kelaparan parah akibat serangan Israel dan pembatasan akses. Jurnalis melaporkan kondisi sulit dan kebutuhan mendesak bantuan kemanusiaan.
Seorang pengemudi truk Yordania menembak dua warga Israel di perlintasan Allenby. Yordania mengutuk serangan ini, yang mengancam bantuan kemanusiaan ke Gaza.
Tembakan Israel menewaskan sedikitnya 17 warga Palestina di dekat pusat distribusi bantuan kemanusiaan di Gaza. Puluhan orang lainnya mengalami luka-luka.