detikNews
Dokter Gadungan Ingwy di Bekasi Beri Resep Pasien Berdasarkan Internet
Polisi menangkap Ingwy alias Sunaryanto lantaran jadi dokter gadungan di klinik Cikarang Selatan. Dia mengobati pasien hingga bikin resep bermodalkan internet.
Selasa, 19 Mar 2024 13:41 WIB