Menhan yang juga bacapres dari Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KIR) Prabowo Subianto menyoroti sejumlah kota di Indonesia yang tidak tertata dengan baik.
Bacapres PDIP Ganjar Pranowo dan bacapres Nasdem Anies Baswedan tampak mengenakan ikat kepala pada acara Rakernas Apeksi. Ikat kepala apa yang mereka pakai?
Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo, dua bakal Bacapres dalam Pilpres 2024 sama-sama menghadiri Rakernas XVI Apeksi di Makassar, Sulsel, Kamis (13/7/2023).
Ganjar Pranowo cerita soal penolakan Bendungan Wadas. Ganjar menyebut kelompok warga yang menolak proyek tersebut telah menerima ganti untung senilai Rp 11 M