Rayakan kemerdekaan Indonesia ke-80 dengan mengibarkan bendera merah putih. Ikuti tips mencuci bendera agar tetap bersih dan rapi untuk tampilan yang indah.
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia mengungkapkan, pihaknya tengah mengkaji Koperasi Desa dan Kelurahan (Kopdes/Kopkel) Merah Putih untuk dapat mengelola tambang.
Wamenkomdigi Nezar Patria ungkap kontribusi Kemkomdigi untuk Koperasi Desa Merah Putih. Beberapa aspek digitalisasi dalam konteks insfratruktur akan disiapkan.
Koperasi Desa Merah Putih diluncurkan oleh Presiden Prabowo di Ciamis, dengan 265 koperasi terbentuk. Fokus pada pertumbuhan ekonomi dan pengelolaan yang baik.
Provinsi Lampung berhasil membentuk 2.400 koperasi desa, mendukung pertumbuhan ekonomi lokal. Gubernur Mirza dan Presiden Prabowo apresiasi pencapaian ini.