Salah satu bendungan sudah diresmikan Jokowi yakni Bendungan Multifungsi Bintang Bano di Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, Nusa Tenggara Barat.
Akses rumah warga di Jakarta Timur terhalang tembok SMKN 69. Dinas Pendidikan (Disdik) DKI Jakarta tidak mengabulkan permohonan warga untuk menjebol tembok itu.