Bareskrim Polri masih memburu dua tersangka kasus robot trading PT SMI atau investasi bodong Net89, inisial AA dan LSH. Polri pun sudah menerbitkan red notice.
Bareskrim Polri telah menetapkan bos CV Samudera Chemical berinisial E sebagai DPO terkait kasus gagal ginjal akut. Hingga saat ini polisi masih memburunya.
Bareskrim Polri belum menemukan keberadaan pemilik CV Samudera Chemical berinisial E terkait kasus gagal ginjal akut. Kini E resmi dimasukkan dalam DPO.
KPK mencegah enam orang tersangka di kasus suap lelang jabatan di Pemerintahan Kabupaten Bangkalan, Jawa Timur. Salah satunya Bupati Abdul Latif Amin Imron.
Total hingga kini KPK telah menetapkan 6 orang tersangka suap lelang jabatan di lingkungan Pemkab Bangkalan, termasuk Bupati Bangkalan Abdul Latif Amin Imron.