Koordinator Staf Khusus Presiden, Ari Dwipayana, membenarkan adanya surat yang dikirimkan oleh pihak Arsjad Rasjid. Surat itu diterima pada Minggu (15/9).
Bahlil Lahadalia resmi dilantik Presiden Joko Widodo (Jokowi) menjadi Menteri ESDM. Bahlil sempat sowan ke presiden terpilih Prabowo Subianto sebelum dilantik.